Bunga Hydrangea atau Hortensia merupakan nama genus dari sekitar 70-75 spesies tanaman berbunga yang berasal dari Asia Timur dan Asia Selatan (Jepang, China, Himalaya, Indonesia), Amerika Utara dan Amerika Selatan.
Namun sebagian besar dari spesies hydrangea berasal dari Wilayah Jepang dan China.
Tanaman bunga hydrangea atau hortensia dikenal juga dengan nama bunga bokor, pecah seribu dan juga kembang seribu (Bali) atau jika dalam bahasa melayu dikenal dengan nama bunga tiga bulan.
Sedangkan dalam bahasa Jepang dikenal dengan bunga ajisai.
Di Indonesia tanaman dari jenis hydrangea macrophylla banyak dimanfaatkan sebagai tanaman bunga potong dan tanaman hias pada pekarangan rumah atau di taman-taman.
Secara lengkap klasifikasi ilmiah dan macam-macam spesies untuk tanaman ini adalah sebagai berikut.
WASSALAM
cantik sekali bunganya suka deh
BalasHapusignis